Candi Borobudur

   Candi boobudur merupakan situs bersejarah yang berada di desa Borobudur, kecamatan Borobudur kabupaten Magelang dan berada di provinsi jawa tengah .meskipun  banyak orang yang beranggapan bahwa candi borobudur itu berada di provinsi DI yogyakarta, dikarenakan letak gografis kabupaten magelang yang ebih berdekatan dengan yogyakarta sekitar 1 jam ,lain halnya dengan eseorang yang ingin pergi ke ibuota provinsi jawa tengah yaitu Semarang justru membutuhkan waktu sekitar 2,5 jam.makadari itulah Borobudur sering di kenl berada dikawasan DI yogyakarta.


Gambar keseluruhan candi borobudur dari sebelah Barat candi.

  Candi Borobudur merupakn icon ataupun daya tarik utama wisatawan baik dari lokal wisatawan maupun internasional,karena Borobudur merupakan salah satu warisan budaya dunia yang di akui di mata Internasional dengan di naungi badan kepemerintahan dunia (PBB) yaitu di bawah UNESCO
  sedikit menyanggah dari pernyataan yang sudah kita pahami dari masa sekolah dasar (SD), yaitu Borobudur masuk dalam kategori 7 keajaiban Dunia,banyak yang mengatakan bahwa saat ini Borobudur tidak masuk dalam 7 keajaiban dunia, hal ini adalah pernyataan salah kaprah, versi tersebut hanyalah tindakan dari sebuah Promosi, 7 keajaiban dunia di ciptakan atau di ungkapkan untuk mendongkrak obyek wisata yang di masukkan dalam 7 keajaiban dunia, pernyataan yang benar adalah Warisan Budaya Dunia. pendataan warisan budaya dunia terus di lakukan oleh Unesco dan borobududur sudah masuk sejak tahun1980an sampai  sekarang.

Gambar area setupa candi Borobudur

  Candi Borobudur di kelola oleh 2 instansi kepemerintahan yaitu Balai Konervasi Borobudur yang berperan menjaga keamanan dan kelestarian dari candi borobudur khusus dari zona 1 candi.sedangkan yang kedua yaitu PT Taman Wisata Candi Borobudur (BUMN) yaitu yang mengelola zona 2 ,bagian tiket akses parkir dan penataan Taman Wisata Candi Borobudur agar terlihat Rapi,Bersih dan Indah.
  untuk catatan silahkan datan ke obyek wista candi borobudur di hari atau jam kerja agar tidak terjebak kemacetan dan pengujung juga nyaman untuk menikmati keindahan cani Borobudur'

Komentar